Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

LANGKAH-LANGKAH MENULIS TEKS PROSEDUR

Gambar
  BAGAIMANAKAH CARA MENULIS TEKS PROSEDUR?   Hal yang perlu kamu lakukan sebelum menulis teks prosedur adalah menentukan struktur teksnya. 1.       Judul o    Dapat berupa nama benda/sesuatu yang hendak dibuat/dilakukan o    Dapat berupa cara melakukan/menggunakan sesuatu   2.       Pengantar yang menyatakan tujuan penulisan o    Dapat berupa pernyataan yang menyatakan tujuan penulisan o    Dapat berupa paragraf pengantar yang menyatakan tujuan penulisan   3.       Bahan atau alat untuk melaksanan suatu prosedur. o    Dapat berupa daftar/rincian o    Dapat berupa paragraf o    Pada teks prosedur tertentu, misalnya prosedur melakukan sesuatu, tidak diperlukan bahan/alat   4.       Langkah/tahapan dengan urutan yang benar o    Berupa tahapan yang ditunjukkan dengan penomoran o    Berupa tahapan yang ditunjukkan dengan kata yang menunjukkan urutan pertama, kedua, ketiga, dst. o    Berupa tahapan yang ditunjukkan dengan kata yang menunjukkan urutan wak

MENELAAH STRUKTUR DAN BAHASA PADA TEKS PROSEDUR

Gambar
    1.        Mencermati Struktur Teks Prosedur   Cara Mencuci Tangan dengan Baik dan Benar Judul Pengantar umum sebagai penanda apa yang akan dibuat atau dilakukan dan motivasi. Setiap orang harus memperhatikan dan menjaga kebersihan, baik kebersihan lingkungan maupun kebersihan diri sendiri. Menjaga kesehatan ternyata tidaklah sulit. Kita bisa melakukannya dengan kegiatan sederhana yaitu mencuci tangan. Apakah kamu sudah mengetahui cara mencuci tangan yang baik dan benar? Berikut ini akan dipaparkan cara mencuci tangan yang baik dan benar .                      tujuan                                       berisi urutan langkah 1.     Basahilah tangan hingga pergelangan dengan air yang mengalir, kemudian tuangkan sabun ke telapak tangan dua sampai tiga tetes. 2.    Gosoklah telapak tangan secara perlahan dengan g